Kuman-kuman tersebut bisa menyebabkan infeksi jika terhirup dan masuk ke dalam hidung.
(Baca Juga: Dokter Sarankan Pemotor Gunakan Masker Anti Polusi, Begini Spesifikasinya)
2. Kebersihan Masker
Yang lebih ekonomis dari masker kertas adalah masker katun.
Tak seperti masker kertas yang cuma bertahan empat jam, masker katun masih bisa dicuci.
Yang harus diperhatikan, masker katun ini harus dicuci setiap hari ya.
Persoalannya sama, karena masker yang kotor juga bisa jadi sarang kuman.
Kalau tak mau repot nyuci, stok masker lebih banyak.
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | Motorplus Online |
KOMENTAR