"Paling mudah dilihat dari warna sok-nya, ciri khas Ohlins adalah tabung warna gold dan per berwarna kuning," tambahnya lagi.
"Yang jelas kedua warna tersebut sulit sekali ditiru, jadi biasanya sok Ohlins palsu warnanya pasti berbeda," lanjutnya.
Belum lagi soal harga, kalau sudah dibawah Rp 1 jutaan sudah pasti sokbreker tersebut palsu.
Jadi jangan coba-coba beli sokbreker tiruan ya! Karena menyangkut keselamatan kalian juga.
(Baca Juga: Motor Injeksi Mulai Loyo dan Sering Brebet? Coba Infus Injector Aja!)
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR