Buritan MPV premium Toyota ikut dibedah terutama dengan penggunaan bumper yang lebih tajam.
(Baca Juga: Eits! Ada Toyota Alphard Hybrid 'Mejeng' di Showroom Mobkas, Segini Harganya)
Di kedua sudut bumper tertanam double muffler yang membuatnya jadi makin beda.
Nah seperti sudah disinggung fokus udahan Alphard ini memang tertuju dikaki-kaki yang dibuat hampir kandas.
Menggunakan suspensi udara yang membuatnya bisa diatur tinggi rendahnya mobil bisa disesuaikan.
Tampilan Alphard ini ikut terdongkrak berkat penggunaan pelek Forged 333 model palang 5 dengan ukuran 22 inci.
Penasaran bagaimana tampilannya, simak video berikut ini!
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | YouTube/FORTE TV |
KOMENTAR