Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Hari Gini Pakai Asuransi TLO, Sudah Ketinggalan Zaman bro...

Pilot - Kamis, 3 Oktober 2019 | 12:37 WIB
Ilustrasi asuransi
Rizky/ Otomotifnet.com
Ilustrasi asuransi

Memang tergantung dari pengendara itu sendiri, juga rutinitas pemakaian, kebutuhan dan rute perjalanan.

Nah, kalau ambil asuransi All Risk dianggap sudah mampu menanggung semua risiko yang akan terjadi selama di jalan. Kalau ada apa-apa tinggal klaim. Asuransi All Risk juga disebut asuransi komprehensif. 

Justru anggapan seperti itu bisa jadi senjata makan tuan. Bisa membuat kita jadi seenaknya dan lalai untuk berhati-hati.

Sebaliknya, jika mengambil asuransi TLO dan segala risiko itu tidak ditanggung
asuransi maka akan memaksa kita untuk selalu berhati-hati.

Risiko dari kelalaian itu bisa mahal harganya karena harus keluar duit sendiri karena tidak ditanggung asuransi.

Efek berhati-hati jika dalam istilah keselamatan berkendara adalah defensive driving. Artinya pengendara mengendarai kendaraannya berdasarkan kondisi kendaraan dan lingkungan di sekitarnya.

Contohnya, jika ban mobilnya sudah aus, cara berkendaranya akan lebih pelan tidak
ngebut, tidak membawa beban berlebih. Lalu pada lingkungan yang jalannya licin,
pengemudi juga lebih hati-hati.

Editor : Pilot

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa