Firman juga menyarankan agar tidak menggunakan fitur quick charge.
"Memang lebih cepat tapi aki gel bisa jadi lebih panas," tambahnya.
"Baiknya di-charge normal, butuh paling maksimal sekitar 5 jam tergantung kondisi aki," tutupnya.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR