Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Cara Pakai Fitur Bluetooth di Vespa GTS 300 Super Tech, Gampang!

Uje - Senin, 23 September 2019 | 10:25 WIB
Panel instrumen Vespa GTS Super Tech 300.
Pradana/GridOto.com
Panel instrumen Vespa GTS Super Tech 300.

Tapi untuk mengaktifkan fitur ini kalian wajib untuk mendownload aplikasi Vespa yang ada di playstore.

Tahap selanjutnya adalah mengkoneksikan smartphone kalian dengan motor dengan fitur bluetooth.

Untuk melakukan pengaturan, di panel istrumen tersedia tombol seperti joystick di dekat tombol klakson.

"Setelah terhubung maka nanti barulah fitur navigasi, panggilan telepon sampai mendengarkan musik bisa terhubung," tambah Marco.

(Baca Juga: Ganti Cakram Harus Diikuti Penggantian Kampas Rem, Ini Sebabnya)

Fitur yang terpampang di layar LCD juga nantinya lengkap seperti indikator kapan harus belok bahkan kecepatan maksimum di area yang bakal dilewati.

Lalu jarak perjalanan yang telah dilalui dan konsumsi bahan bakar juga bakal tercatat nantinya di aplikasi.

"Fitur ini juga harus tersambung ke intercom yang dipasangkan ke helm untuk bisa mendengarkan navigasi, menelepon maupun mendengarkan musik," tutup Marco.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa