Jantung Civic Hatchback Turbo juga cukup banyak mengalami ubahan.
(Baca Juga: Wide Body Kit dan Pelek Kece Bantu Dongkrak Tampilan Honda Civic FD Gaya Racing)
Mesinnya saja kini menggunakan spek Civic Si berkode L15B7 kapasitas 1.500cc.
Walau aslinya Civic Hatchback ini sudah punya turbo namun, sang owner pilih mengganti komponen turbo dengan turbocharger W1 yang lebih besar dari 27WON Performance.
Bagian lain yang diganti adalah down pipe 27WON Performance yang masih menggunakan catalytic converter.
(Baca Juga: Deretan Modifikasi Honda Civic FD, Dari Elegan Sampai Habiskan Budget Rp 1,5 Miliar!)
Dilansir dari laman Speedhunters.com, hasil racikan mesin 'sederhana' ini menghasilkan tenaga 200 dk.
Catatan tenaga ini tentu jauh lebih besar dibanding potensi tenaga standar mesin 1.500cc 4 silinder turbo bawaan yang hanya bertenaga 173 dk.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Speedhunters.com |
KOMENTAR