Overhoul transmisi mobil Jepang lebih cepat karena kini spare part lebih mudah didapat.
Jadi itu bisa memangkas waktu overhaul transmisi matik.
(Baca Juga: Oli Transmisi Matik Rembes Didiamkan, Tanggung Sendiri Akibatnya)
"Disamping itu juga yang membuat lama waktu overhaul transmisi matik mobil Eropa adalah lebih banyak baut-baut yang harus dibuka, karena transmisi matiknya komplek," tambahnya.
Jadi dibutuhkan waktu yang lebih untuk membongkar transmisi matik mobil Eropa.
Selain itu tipe mobil pun berpengaruh terhadap waktu membongkar transmisi matik.
Untuk overhaul transmisi mobil Jepang di Rizki Auto kurang lebih hanya 3 hari saja.
Sedangkan mobil Eropa bisa lebih dari itu.
Editor | : | Dwi Wahyu R. |
KOMENTAR