Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Blak-blakan Andi Setiawan: Kisah Dibalik Terpasangnya Kaca Film Konica Minolta di 'Semua' Xpander

Naufal Shafly - Senin, 9 September 2019 | 19:58 WIB
Andi Setiawan, Presiden Direktur PT Global Auto International
Naufal Shafly/GridOto.com
Andi Setiawan, Presiden Direktur PT Global Auto International


Setelah menguji ketahanan produknya selama satu tahun, Andi mulai memasarkan produknya kepada main dealer Toyota di Jawa Tengah.

"Awalnya saya mengajak main dealer di Jawa Tengah, Toyota Nasmoco. Waktu itu saya diberikan kesempatan untuk memasarkan produk ini tepatnya di Toyota Rush untuk Jawa Tengah area. Tahun 2015," jelas Andi di kantornya di bilangan Jakarta Timur.

Ilustrasi Mitsubishi Xpander
F. Yosi/OTOMOTIF

(Baca Juga: Blak-blakan Dicky Heryanto : Merambah ke Bisnis di Luar Otomotif)

"Setelah satu setengah tahun, kami mendapatkan setiap bulannya sekitar 400 unit untuk Jawa Tengah. Akhirnya berkembang lagi ke produk lain yaitu Yaris, dan Avanza Veloz," tambahnya.

Usai mendapat kesempatan tersebut, Andi tak berpuas diri dan berniat untuk mengembangkan pemasarannya ke pasar yang lebih besar lagi, tepatnya masuk menjadi OEM pabrikan.

"Secara kebetulan, ada Mitsubishi Project, jadi mereka minta penawaran dari kami, dan memang secara tidak langsung Konica Minolta di Jepang juga masih ada hubungan kerja sama dengan MMC, akhirnya kami diberikan kesempatan," lanjutnya.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Untuk Liburan Tahun Baru, Harga Mobil Bekas Daihatsu Sigra Cuma Segini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa