Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Civic FD2 Engine Swap Type R, Power Tembus 246 DK Ini Formulanya!

Gayuh Satriyo Wibowo - Senin, 9 September 2019 | 17:30 WIB
Mesin K20A di Honda Civic FD 2 milik Renat yang dapat menyemburkan power 246 daya kuda hingga lebih dari 9.000 rpm
Aryo GridOto
Mesin K20A di Honda Civic FD 2 milik Renat yang dapat menyemburkan power 246 daya kuda hingga lebih dari 9.000 rpm

Hasil dari engine swap ini diklaim mampu meningkatkan top speed FD2 Babe.

Bahkan putaran mesin yang sebelumnya enggak sampai 8 ribu rpm diklaim Babe bisa digeber lebih dari 9 ribu rpm.

Rpm meter pada cluster bawaan Civic FD2 sendiri hanya sampai 8 ribu rpm, hingga ketika ia menjajal mobilnya jarum rpm meter melewati angka maksimalnya.

"Itu karena pada mesin K20A enggak ada limiternya seperti di mesin FD2," kata Renat kepada GridOto, Minggu (8/9) saat ditemui di Solo.

Honda Civic FD 2 milik Renat yang menggunakan mesin K20A
Aryo GridOto
Honda Civic FD 2 milik Renat yang menggunakan mesin K20A

(Baca Juga: Pakai Body Kit Type R, Honda Civic FD ini Sukses Tampil Ganteng)

Ditambah dengan exhaust system yang membuat suara lebih gahar, hasil suara dari Civic FD2 Babe jadi lebih parau dan meledak-ledak.

"Apalagi pas diatas enam ribu rpm VTECnya mulai nendang," tambah Babe.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa