Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Punya Desain Serba Unik, Rem Cakram Motor Custom Ini di Dalam Pelek

Fedrick Wahyu - Rabu, 4 September 2019 | 17:30 WIB
Motor kustom bermesin Vincent Lightning buatan Zillers Garage
Alexey Sulima
Motor kustom bermesin Vincent Lightning buatan Zillers Garage

Menariknya, garpu depan motor ini dibuat bermodel duolever mirip yang dipakai BMW seri K, sehingga memberikan daya tarik lebih.

Desain rangkanya pun cukup menarik dengan dua backbone yang diantaranya ada tangki model split.

(Baca Juga: Unik dan Orisinal! KTM 200 EXC Tracker, Skateboard Jadi Part Custom)

Rangka ini berlanjut ke belakang dan melewati bawah jok single seat berbalut kulit buaya.

Rangka hingga tangki dibuat secara handmade
Alexey Sulima
Rangka hingga tangki dibuat secara handmade

Lanjut ke bagian roda, Dmitry memakai pelek baja berlapis krom dan berbalut ban Avon Cobra.

Namun yang istimewa adalah remnya, lihat posisi cakramnya yang ada di dalam pelek, dan selang rem masuk lewat hub/tromolnya.

Sebagai informasi, motor ini akan diperkenalkan pada publik AMD World Championship 2020 nanti.

Bagian remnya yang paling istimewa
Alexey Sulima
Bagian remnya yang paling istimewa

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : bikeexif.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa