Bandingkan dengan Aerox 155 yang powernya mencapai 14,75 dk dengan torsi 13,8 Nm.
Tapi karena dengan mesin yang lebih kecil ini juga harganya juga jadi lebih murah.
(Baca Juga: Ada Lima Macam, Segini Harga Tiap-tiap Tipe Yamaha Aerox. Termurah Rp 23 Jutaan)
Di Vietnam Yamaha Aerox 155 (NVX 155) tipe termurahnya dijual seharga 46.240.000 Dong Vietnam, atau setara Rp 28.377.574 (kurs 1 VND = Rp 0,613).
Bandingkan dengan versi 125 cc yang harganya senilai 40.990.000 Dong Vietnam atau setara Rp 25.142.175.
Menurut kalian perlu enggak nih Yamaha Aerox beredar dengan mesin 125 cc?
Editor | : | Dida Argadea |
KOMENTAR