Soal harga, parking brake lock buat Yamaha NMAX ini dibanderol enggak sampai Rp 200 ribuan.
"Kalau parking brake lock bawaan Yamaha Mio J itu Rp 170 ribu, sedangkan yang aftermarket itu Rp 160 ribu," pungkasnya.
Oya, penggunaan parking brake lock buat Yamaha NMAX atau matik yang rem belakangnya sudah cakram harus diperhatikan.
Hindari penggunaan parking brake lock saat parkir terlalu lama.
(Baca Juga: Punya Tiga Setelan, Nih Alternatif Sok Tabung Aftermarket Yamaha Mio)
Karena sil master rem dan piston kaliper rem bisa jebol.
Kalau untuk menunggu sebentar saat jalan tanjakan atau turunan seharusnya enggak masalah.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR