"Jok yang tinggi-tinggi juga bisa jadi masalah di awal, jatuh itu biasa," lanjutnya.
"Selain itu perawatan untuk pemula juga lebih baik pakai motor trail biasa," tambahnya.
"Kalau langsung motor-motor SE itu hitungannya per jam, misal per 50 jam kita harus ganti ring piston. Ongkos perawatannya lebih tinggi," ungkapnya.
"Kalau perawatannya tidak diperhatikan rawan muncul kerusakan," tutupnya.
Itu mengapa Agi kasih tips agar pakai motor trail biasa dulu untuk pemula.
(Baca Juga: Bore Up Mesin Honda CRF 150 Jadi 240 Cc, Apakah Aman dari Overheat?)
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR