Yohan Yahya, Department Head of Marketing & Sales 2W SIS mengatakan, Kehadiran Katana memang untuk tes pasar, tapi kalau ada yang minat tentu kita jual.
Untuk helm Arai Katana yang menjadi satu paket pembelian Suzuki Katana memiliki bentuk helm seperti Arai Signet-X.
Helm ini hadir dengan spesifikasi sebagai berikut :
- Cangkang luar PB-CLC dalam berbagai ukuran
- Ventilasi FFS (Free Flow System) yang dioptimalkan
- Visor VAS (Sistem Sumbu Variabel)
- PinLock visor
- Kunci tali pengikat yang kuat
(Baca Juga: Suzuki Kenalkan Vitara Katana, Crossover Barunya di Turin Auto Show 2019)
- Bahan liner antimikroba
- Interior yang dapat dilepas dan dicuci
- Bantalan telinga, bantalan pipi dan bantalan pelipis yang memiliki tebal 5 mm
- Lubang ventilasi di beberapa titik
- ERS (Sistem Pelepas Darurat)
- Bersertifikat ECE 22.05
Namun untuk paket pembelian Katana plus helm Arai Katana ini berlaku di Australia.
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | otomotifnet.com,rideapart.com |
KOMENTAR