Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Tidak Punya Tim Usai Cabut Dari KTM, Ini 3 Pilihan Untuk Johann Zarco di Musim Depan

Uje - Kamis, 15 Agustus 2019 | 07:30 WIB
Johann Zarco, pembalap tim KTM
press-ktm.com
Johann Zarco, pembalap tim KTM

Apalagi dengan tidak adanya slot di tim-tim MotoGP tahun 2020 membuatnya harus mempertimbangkan kembali ke ajang Moto2.

Karena sejauh ini masih banyak tersisa slot di tim-tim papan atas Moto2 yang belum mengkonfirmasi pembalapnya tahun depan.

Tim papan atas seperti Gresini, Dynavolt Intact GP, Ajo Motorsport belum memiliki pembalap resmi tahun depan.

Beberapa pembalap MotoGP juga kembali ke kelas ini setelah gagal menampilkan performa terbaik di kelas MotoGP.

(Baca Juga: Andrea Dovizioso Sebut Perebutan Gelar Juara Dunia MotoGP 2019 Belum Selesai)

Sebut saja seperti Sam Lowes, Tom Luthi, Mattia Pasini yang turun di kelas Moto2 tahun ini.

Selain itu jangan lupakan juga Zarco merupakan satu-satunya rider yang menjadi juara dunia dua kali di kelas Moto2.

Zarco saat jadi juara dunia Moto2
autoevolution
Zarco saat jadi juara dunia Moto2

Opsi kedua untuk Zarco adalah turun di ajang World Superbike.

Tim pabrikan seperti Ducati atau Honda masih mencari rider untuk melengkapi line-up tahun 2020 mendatang.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Kejari Sita 7 Bus, 2 Avanza dan Satu Pajero Sport di Ponorogo, BOS SMK 2 PGRI Bermasalah

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa