Lanjut ke area pulley belakang biasanya ia membuat lubang agar getaran khas Vario bisa hilang.
"Ini supaya pulley lebih ringan dan tidak menumpuk kotoran yang bisa bikin tarikan jadi getar
dan berat," lanjutnya.
"Lalu per CVT juga kita bikin lebih keras dengan ukuran 1.500 rpm atau lebih, tergantung
dari request," tambahnya lagi.
(Baca Juga: Pakai Piston Jenong di Honda Vario 150, Ini Kompresi yang Disarankan)
"Untuk upgrade CVT itu di harganya Rp 350-600 ribu, tergantung dari barang dan request pengendaranya saja," tutupnya.
Berminat? Langsung saja datang ke bengkel atau hubungi di nomor 0857-7909-1330.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR