Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Dijual Rp 49,5 Juta, Kaki-Kaki Benelli Leoncino 250 Terasa Istimewa

Harry - Senin, 29 Juli 2019 | 20:00 WIB
Benelli Leoncino 250
Harry/Gridoto.com
Benelli Leoncino 250

Kalau kaki-kaki belakang, lengan ayun pakai model kotak, bukan pipa tubular seperti halnya Leoncino 500.

Untuk peredaman roda belakang, menggunakan monosok yang punya beragam setingan, mulai dari preload, rebound sampai compression. Lengkapkan?

(Baca Juga: Tambah Jajaran Motor 500cc, Benelli Hadirkan 502C, Berikut Harganya)

Pengeremannya juga sudah cakram dengan kaliper dua piston. Sedangkan pelek belakang dibalut ban dengan ukuran 150/60-17 yang terlihat besar.

Lengan ayun Benelli Leoncino 250
Harry/Gridoto.com
Lengan ayun Benelli Leoncino 250

Wajar banyak yang kepincut, spesifikasi kaki-kakinya memang mantap sih.

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ini Alasan Honda Kasih Diskon Gede Honda EM1 e: Menjelang Akhir Tahun

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa