Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Resmi Dirilis, Inilah Mitsubishi Pajero Sport Facelift! Simak Galeri Fotonya

Dida Argadea - Kamis, 25 Juli 2019 | 18:40 WIB
Mitsubishi Pajero Sport facelift resmi dirilis untuk pasar Thailand
Carscoops
Mitsubishi Pajero Sport facelift resmi dirilis untuk pasar Thailand

Nah, di versi facelift ini ternyata desain mata menangis masih dipertahankan.

Hanya saja dengan panjang 'tangisan' yang kali ini lebih pendek.

(Baca Juga: Detail Ubahan Mitsubishi Pajero Sport Rockford Fosgate Black Edition)

Desain bumper secara umum masih sama, hanya difussernya pada versi facelift ini terlihat lebih modern dan lebih mengotak, ditambah reflektor berwarna merah yang makin menguatkan kesan modern.

Ubahan juga ada pada spoiler belakang, di mana pada versi facelift mendapat sentuhan sehingga lebih menyudut area kanan dan kirinya.

Tak lupa antena berbentuk sirip hiu juga disematkan di Pajero Sport facelift ini.

 

Ubahan desain dari Pajero Sport facelift ini ternyata tidak berlaku pada jantung pacunya.

Mitsubishi Pajero Sport facelift ini masih mengandalkan mesin diesel empat silinder berkapasitas 2.400 cc MIVEC dengan turbo, yang mampu membangkitkan power sebesar 178 dk dengan torsi 430 Nm.

Sayangnya, buat konsumen di Indonesia sepertinya harus gigit jari ya.

(Baca Juga: Nungguin Pajero Sport Facelift di Indonesia? Begini Kata Mitsubishi, Siap-siap Gigit Jari!)

Pasalnya Mitsubishi Motor Krama Yudha Sales Indonesia (MMKSI), memastikan Pajero Sport facelift belum akan dihadirkan di Indonesia.

Editor : Dida Argadea
Sumber : Carscoops.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa