Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Toyota Luncurkan Corolla Hybrid di Tahun 2020, Ada Tiga Pilihan Nih!

Dia Saputra - Sabtu, 20 Juli 2019 | 11:04 WIB
Toyota Corolla hybrid 2020
caranddriver.com
Toyota Corolla hybrid 2020

Emblem Hybrid Toyota Corolla
caranddriver.com
Emblem Hybrid Toyota Corolla

Corolla Hybrid diperkirakan harganya mulai dari $ 22.950 setara Rp 319 jutaan dengan kurs dollar Amerika $ 1 = Rp 13.935, lebih murah dari Toyota Prius yang dipasarkan $ 24.700 setara Rp 344 jutaan.

Corolla Hybrid hadir dengan tiga pilihan dan tipe terendahnya adalah hybrid LE bertenaga 1.800 cc, lalu tipe SE(6MT) 2.000 cc dengan 4 silinder 6 percepatan manual, dan kelas tertinggi adalah XLE 1.800 cc 4 silinder CVT.

(Baca Juga: Duet Toyota Corolla Tampil Ganteng Minimalis, Keduanya Hadiah Ortu)

Setiap serinya memiliki harga dan fitur yang berbeda-beda, jadi kalian bisa memilih sesuai dengan yang kalian inginkan.

Untuk interiornya jangan khawatir karena perbedaanya tidak terlalu berbeda jauh dari masing-masing seriya, namun sudah dipastikan akan memiliki keungulan yang berbeda-beda di setiap versinya.

Kalau Toyota menghadirkan Corolla Hybrid ke Indonesia, mau beli enggak?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

CVT Motor Matic Terendam Banjir, Pertama Wajib Lakukan Hal Ini

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa