Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Formula 1

Hasil Kualifikasi F1 Inggris 2019: Ferrari Gagal Bendung Mercedes, Valtteri Bottas Raih Pole Position

Nur Pramudito - Sabtu, 13 Juli 2019 | 21:29 WIB
Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas mengungguli rekan setimnya, Lewis Hamilton untuk meraih pole position, berikut hasil Kualifikasi F1 Inggris 2019
twitter/MercedesAMGF1
Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas mengungguli rekan setimnya, Lewis Hamilton untuk meraih pole position, berikut hasil Kualifikasi F1 Inggris 2019

Sergio Perez (Racing Point), Romain Grosjean (Haas), Carlos Sainz (McLaren), Kimi Raikkonen (Alfa Romeo), dan Antonio Giovinazzi (Alfa Romeo) tidak lolos ke kualifikasi 3 (Q3).

(Baca Juga: Pembalap di F1 Inggris Kasih Peringatan Buat Pembalap MotoGP)

Valtteri Bottas mencatatkan lap rekor baru dengan 1 menit 25,093 detik di awal kualifikasi 3 (Q3).

Pembalap asal Finlandia tersebut berhasil meraih pole position.

Rekan setimnya, Lewis Hamilton harus puas start dari posisi kedua.

(Baca Juga: Hasil FP2 F1 Inggris 2019: Mercedes Mendominasi, Valtteri Bottas Jadi Pembalap Tercepat)

Sementara Charles Leclerc bakal start ketiga saat balapan F1 Inggris 2019 hari Minggu (14/7).

Berikut hasil kualifikasi F1 Inggris 2019

Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas mengungguli rekan setimnya, Lewis Hamilton untuk meraih pole position, berikut hasil Kualifikasi F1 Inggris 2019
twitter/@F1
Pembalap Mercedes, Valtteri Bottas mengungguli rekan setimnya, Lewis Hamilton untuk meraih pole position, berikut hasil Kualifikasi F1 Inggris 2019

Editor : Fendi
Sumber : formula1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa