Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Novitec Racik Ulang Mesin McLaren 600LT Jadi Lebih Buas, Power 678 DK

Hikmawan M Firdaus - Jumat, 12 Juli 2019 | 15:38 WIB
Modifikasi McLaren 600LT hasil garapan Novitec
carscoops.com
Modifikasi McLaren 600LT hasil garapan Novitec

Bukan cuma performa, bagian eksterior juga ikut diubah simpel pakai serat karbon.

Tersebar mulai di area bonnet, splitter, side skirts, dan diffuser belakang.

Kemudian di bagian kaki-kaki ada juga satu set pegas penurun yang telah membuatnya 30 mm lebih dekat ke tanah.

Tampilan belakang modifikasi McLaren 600LT hasil garapan Novitec
carscoops.com
Tampilan belakang modifikasi McLaren 600LT hasil garapan Novitec

(Baca Juga: McLaren GT Debut Perdana di Goodwood Festival of Speed, Simak Videonya)

Melengkapi tampilan adalah pelek depan 20 inci dan belakang 21 inci, yang dibuat oleh Vossen, dibungkus ban 235/30 dan 305/30 ban Pirelli P Zero.

Masuk ke bagian kabin juga tak luput dari ubahan yang didesain lebih mewah.

Pilihannya ialah material Alcantara yang melapisi jok, dasbor, panel pintu, setir, juga trim pintu yang dibubuhi serat karbon dan sabuk pengaman oranye.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa