Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Kawasaki GTR1000 Bergaya Steampunk, Panel Instrumen Pakai Smartphone

Fedrick Wahyu - Kamis, 27 Juni 2019 | 16:30 WIB
Modifikasi Kawasaki GTR1000 bergaya steampunk
FMW Motorcycles/You Garage
Modifikasi Kawasaki GTR1000 bergaya steampunk

Ia menempa pelat aluminium hingga berbentuk sesuai keinginannya dan hasilnya terlihat luar biasa.

Bodi aluminium yang sudah dipoles itu kemudian disatukan dengan tangki dengan lekuk yang menyambung.

(Baca Juga: Modifikasi Kawasaki New Ninja 250, Full Carbon dan Siap Balap Tapi Cuma Buat Pajangan!)

Bahkan untuk part-part lain seperti knalpot, sepatbor, setang clip on ia buat sendiri.

Panel instrumennya pakai smartphone
Harley DayMaker
Panel instrumennya pakai smartphone

Motor bernama 'Centopia' ini makin menarik karena panel instrumennya menggunakan smartphone.

Berkat keahlian Dario Lagatolla, hampir semua indikator bisa ditampilkan di smartphone dan terhubung secara wireless.

Akhirnya, Centopia ini menjadi motor dengan tampang ganas dan berteknologi modern walaupun umurnya sudah lebih dari 30 tahun.

Umur boleh tua tapi bodi dan teknologinya muda
Harley DayMaker
Umur boleh tua tapi bodi dan teknologinya muda

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Fazzio Youth Festival Sambangi Jakarta, Ini Loh SMA yang Borong Juara

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa