Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Keren! Dua Bikers Ini Luncurkan Cetak Kaos Dalam Waktu Sehari Jadi

M. Adam Samudra - Senin, 24 Juni 2019 | 19:30 WIB
Hasil cetakan Cetakkaos.co.id
Eki Razaki
Hasil cetakan Cetakkaos.co.id

(Baca Juga: Ini Cara Komunitas Motor Besar Indonesia Menghapus Stigma Pengendara Moge Arogan)

Karena itu, cetakkaos.co.id memiliki pengerjaan ekspres alias super cepat. 

“Di sini kami bisa menghasilkan 200 buah kaos dalam satu hari,” kata Tim Alwi yang sering dipanggil Alwi.

Bahkan jika kurang cepat, tempat ini menyediakan layanan rush order bagi yang sangat terburu-buru.

Tim Alwi saat foto bersama dengan para komunitas
Eki Razaki
Tim Alwi saat foto bersama dengan para komunitas

“Rush order akan dikerjakan malam hari, sehingga total satu hari satu malam bisa dihasilkan 400 buah kaos,” jelasnya.

Alwi juga menjelaskan bahwa cetakkaos.co.id menggunakan tinta dengan sistem water-based atau berbasis air.

Menurutnya, sistem water-based diklaim sangat baik. Selain tak gunakan minyak yang mungkin bisa menimbulkan alergi bagi beberapa orang, cara ini dinilai lebih awet untuk kaos sablon.

Editor : Hendra

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

JKIND Boyong Merek LLumar, CPF1, dan Duratect, Pamer Teknologi di GJAW 2024

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa