Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini Risiko Ubah Gap Busi Menjadi Terlalu Renggang Bagi Mesin, Bahaya!

Ryan Fasha - Jumat, 21 Juni 2019 | 19:00 WIB
perhatikan gap busi
Ryan/GridOto.com
perhatikan gap busi

"Miss fire disini api busi dari elektroda inti gagal untuk meloncatkan bunga api karena jarak massa yang terlalu jauh. Itu akan berefek api busi akan mencari massa terdekat yakni sisi samping busi," ucap Diko panggilan akrabnya.

Dengan demikian, proses pembakaran di ruang bakar tidak akan maksimal.

Oh iya, anjuran gap busi untuk mobil standarnya antara 0,80 sampai 0,90 mm.

fuller gauge untuk setel kerenggangan busi
Ryan/gridoto.com
fuller gauge untuk setel kerenggangan busi

(Baca Juga: Apa Benar Busi di Ruang Bakar Mesin Bisa Meleleh? Ini Penjelasannya)

Untuk mengukurnya menggunakan special tool yakni fuller gauge.

Efek pada mesin mobil biasanya langsam mobil akan menjadi tidak stabil.

Atau bisa juga tenaga mobil akan loyo.

Maka dari itu, ada abaiknya setiap melakukan servis mobil, lakukan juga pengecekan kerenggangan gap busi.

Bila dirasa sudah melewati ambang batas yang dianjurkan pabrikan setel ulang.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Cocok Buat Basah-basahan, Jas Hujan Model Ini Lebih Tahan Rembes

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa