(Baca Juga: Kenapa MotoGP Tidak Pakai Radio Team Kayak Formula 1?)
Pada tahun 2002, Administrasi Keselamatan Lalu Lintas Jalan Raya Nasional (NHTSA) menyalahkan 66 persen dari 43 ribu kecelakaan mobil fatal diakibatkan oleh bermain radio atau CD.
Radio pertama kali diperkenalkan oleh Chevrolet di tahun 1922.
Saat itu harganya dibanderol 200 dolar Amerika Serikat atau setara dengan Rp 2,9 jutaan yang saat itu tentu saja sangat mahal.
(Baca Juga: Cara Menyimpan Channel Radio Favorit di Head Unit Mobil, Cukup Tekan Satu Tombol)
Kalau sekarang, rasanya radio sudah tidak praktis untuk berada di dalam mobil dengan adanya head unit yang canggih ya.
Saat ini penyetelan radio sudah tak lagi rumit, pengemudi dapat memilih stasiun radio tanpa perlu banyak mengalihkan pandangan dari jalan.
Editor | : | Dida Argadea |
Sumber | : | Mental Floss |
KOMENTAR