Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP Indonesia

Selain MotoGP di 2021, ITDC Juga Membidik F1 Untuk Sirkuit Mandalika

Harun Rasyid - Kamis, 23 Mei 2019 | 20:26 WIB
Erick Thohir (kiri) dan Abdulbar M. Mansoer (kanan) menyatakan sirkuit Mandalika tidak hanya untuk MotoGP tapi juga untuk F1.
Istimewa
Erick Thohir (kiri) dan Abdulbar M. Mansoer (kanan) menyatakan sirkuit Mandalika tidak hanya untuk MotoGP tapi juga untuk F1.

(Baca Juga: Otorace: Tonton Video 3D Sirkuit Mandalika yang Bakal Jadi Tuan Rumah MotoGP)

Sirkuit Mandalika, Lombok, NTB ini akan mulai dibangun Oktober mendatang dan difokuskan dulu untuk menggelar MotoGP tahun 2021 sedangkan F1 rencananya baru akan digelar pada tahun 2023.

Dengan adanya sirkuit Mandalika, Indonesia tidak kalah saing dengan negara Asia Tenggara lain seperti Malaysia dan Thailand yang sudah terlebih dahulu bisa menggelar ajang balap berkelas dunia.

 

Editor : Eka Budhiansyah

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Bikin Kantong Kempes, Segini Biaya Ganti As Sokbreker Depan Motor Matic

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa