(Baca Juga : Pasar Low SUV Semakin Keras, Honda Tidak Patok Target Baru New BR-V)
Ekspresi kegembiraan dari Ketua INVERNITY Chapter Jakarta Amin Mohamad, terpampang dalam kata sambutan kepada yang hadir.
Kesimpulan dari beberapa sambutan-sambutan itu adalah tebar semangat kebersamaan dan harapan untuk kemajuan INVERNITY.
Dan menjadi komunitas otomotif yang terus tumbuh dan berkembang pesat dan bisa lebih bermanfaat untuk anggotanya dan juga kepada khalayak umum.
Acara Brajaversary yang ke-3 secara marathon diisi dengan sekapur sirih sebagai pengantar pembuka dari Ketua Panitia Pelaksana, Ketua Umum Invernity, Pengurus Nasional serta Ketua Chapter Jakarta.
(Baca Juga : Honda BR-V Lawas Jangan Mimpi Upgrade jadi New BR-V, Ini Sebabnya)
Dilanjutkan dengan acara seremoni pemotongan kue ulang tahun.
Rangkaian acara dipandu MC Iwan dan Mita dari Jak FM ini dimulai dari pukul 9 pagi sampai dengan 5 sore.
Editor | : | Eka Budhiansyah |
KOMENTAR