Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Mudah Saja, Begini Cara Membersihkan Evaporator AC Mobil Sendiri

Dwi Wahyu R. - Selasa, 30 April 2019 | 20:00 WIB
Membersihkan evaporator AC sendiri
Membersihkan evaporator AC sendiri

1. Buka Filter AC

Matikan mobil, dan temukan lokasi filter AC/filter kabin dan jalur asupan udara AC dengan membaca manual book kendaraan.

Umumnya filter AC berada di balik glove box.

Perhatikan langkah-langkah membukanya agar tak merusak komponen lain.

Angkat filter, dan periksa.

Jika sudah sangat kotor, segera ganti.

Kocok kaleng pembersih beberapa kali sebelum proses dimulai.

Sisipkan selang sprayer ke arah blower agar foam dapat terarah sempurna.

AC Mobil
Dipo

(Baca Juga : Nama Saya Eva, Lengkapnya Evaporator. Ini Fungsi Saya)

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ban Mobil Bocor Samping Sudah Enggak Bisa Ditambal, Ini Alasannya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa