Di motor-motor special engine ada indikator berupa waktu yang menyala ketika mesin dihidupkan.
Indikator ini digunakan sebagai patokan komponen-komponen yang harus diganti ketika waktu pakainya habis.
Pabrikan sendiri sudah memiliki patokan tentang penggantian komponen sesuai dengan masa pakainya.
Jadi, tinggal diikuti saja.
Editor | : | Mohammad Nurul Hidayah |
KOMENTAR