Kalau dilihat-lihat, motor ini kok kayak enggak pakai tangki ya? Tangkinya enggak kelihatan soalnya dipasang di sebelah kiri rangka.
Sehingga tampilan depannya jadi lebih ramping yang kemudian disambung dengan jok ala motocross.
(Baca Juga : Sangar di Aspal, Tangguh di Tanah! Harley-Davidson Sportster Versi Dirtbike)
Pada depan ini juga terlihat simpel banget, hanya ada setang Protaper dan sebuah number plate.
Untuk rangka sudah pasti bagian subframe kena pangkas agar lepas dengan konsepnya.
Pindah ke bagian kaki-kaki, garpu Yamaha R6 jadi andalan suspensi depan untuk motor ini dan RWD untuk yang belakang.
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | bikeexif.com |
KOMENTAR