Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

MotoGP

Ada Tujuan Tersembunyi Soal Protes Part Motor Ducati di MotoGP Qatar?

Rezki Alif Pambudi - Sabtu, 23 Maret 2019 | 11:07 WIB
Part di swingarm Ducati GP19 milik Andrea Dovizioso dinilai memiliki efek aerodinamis
MotoGP
Part di swingarm Ducati GP19 milik Andrea Dovizioso dinilai memiliki efek aerodinamis

Pada sidang yang diadakan di markas FIM di Mies, Jenewa, Swiss, kemarin, ada yang sangat disesalkan oleh bos Ducati, Gigi Dall'Igna.

Ducati terpaksa menjelaskan secara detail rahasia-rahasia Ducati.

(Baca Juga : Ducati Kena Protes Melulu, Tim Aprilia Kasih Solusi, Kayak Gimana?)

"Saat presentasi untuk mempertahankan hal ini, kami sudah mengungkap beberapa rahasia pada aera dimana para kompetitor kami kalah," kata Gigi dilansir GridOto.com dari Speedweek.com.

Hal ini tentunya sangat merugikan Ducati, Gigi Dall'Igna sangat marah dengan hal ini.

Awalnya Gigi menyembunyikan banyak senjata rahasianya.

Tapi karena sidang ini, mau tidak mau rahasia-rahasia motor Ducati diketahui para pesaingnya.

Wah enak nih tim lain bisa tahu rahasia motor Ducati.

Apa mungkin salah satu tujuan protes 4 tim ke Ducati karena ingin mengetahui rahasia motor Ducati?

Kalau part motor Ducati dinyatakan legal alias boleh, tim lain bakalan ikutan pakai enggak ya?

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa