Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Efeknya Kalau Nekat Mengecat Pakai Kompresor di Atas Bekas Cat Semprot

Mohammad Nurul Hidayah - Kamis, 21 Februari 2019 | 15:15 WIB
Contoh cat yang keriting
Youtube/The Gunman RAW
Contoh cat yang keriting

(Baca Juga : Mana yang Lebih Tinggi, Jok Punya Ninja 250, R25 atau CBR250RR)

Kendala itu bisa muncul karena senyawa dari cat semprot dan cat kompresor tidak bisa menyatu.

Solusinya, kalian harus kerok lapisan cat semprot yang ada di bodi sampai tuntas sebelum di cat ulang menggunakan kompresor.

Bukan cuma itu, senyata antara cat semprot yang berbeda merek juga terkadang berbeda.

Jadi, pastikan gunakan cat semprot yang semerek untuk cat dasar, cat utama dan pernis jika ingin melakukan pengecatan dengan cat semprot.

Ingat-ingat ya, jangan sampai dua atau tiga kali kerja gara-gara hal ini.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Ban Mobil Bocor Samping Sudah Enggak Bisa Ditambal, Ini Alasannya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa