Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Referensi Yamaha XMAX Bergaya Touring Mewah, Bannya Boyong Dari Singapura

Fedrick Wahyu - Selasa, 29 Januari 2019 | 21:57 WIB
Yamaha XMAX 2017 Sang Penjelajah
W@P/Otomotifnet
Yamaha XMAX 2017 Sang Penjelajah

”Memilih tema army dan batik untuk menguatkan tema touring Indonesia, sekaligus sang penjelajah di segala medan,” kata Donz.

Performa didongkrak salah satunya ganti knalpot
W@P/Otomotifnet
Performa didongkrak salah satunya ganti knalpot

Yang susah ternyata di bagian motif batik, karena langsung digambar menggunakan cat model pasta, sehingga memerlukan ketelitian dan kesabaran ekstra tinggi.

Hasilnya motif batik itu terlihat lebih timbul dan saat dipegang langsung terasa oleh tangan.

Data modifikasi

Sokbreker belakang : YSS G-Sport
Cakram: Yamaha R25
Handel: Beringer
Kaliper: Beringer
Knalpot: Akrapovic
Steering damper: TDR
GPS: Fod Sport
Ban depan : Hiedenau 120/70-15
Ban belakang: Hiedenau 150/70-14

Artikel serupa sudah tayang di Otomotifnet dengan judul: Enggak Tega Liatnya, Yamaha XMAX 2017 Kayak Begini Dipakai Turing.

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Tabloid OTOMOTIF

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa