Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Gak Cuma Kejar Tampilan, Ini Untungnya Motor Sport Pakai Pelek Balap

Isal - Kamis, 24 Januari 2019 | 10:15 WIB
Bore Up Yamaha R15 milik Bima Antasena Hindami
Bima Antasena Hindami
Bore Up Yamaha R15 milik Bima Antasena Hindami

"Iya karena pelek Racing Boy SP522 ini terbuat dari steel casting dan juga ukurannya lebih kecil dari standarnya," ujar pria yang juga pemilik dari Beemyy Speed Shop.

Selain enteng, alasan Bima menggunakan Racing Boy SP522 adalah ukuran ban.

"Bagi saya pilihan ban di Yamaha R15 itu terlalu gambot jika dipasangkan ke pelek standar," ujar Bima.

"Salah satu alasan pakai pelek aftermarket ini ukurannya bisa lebih kecil, pakai ban belakang dengan lebar 110 atau 120 itu pas dan enggak ngedonat," tambahnya.

(Baca Juga : Video 8 Fitur Mobil Paling Berguna di Indonesia, No. 3 Penting Banget)

Oya, pelek buatan Racing Boy ini enggak cuma tenar di dunia modifikasi.

Pelek Racing Boy ini lumrah digunakan buat tim balap, baik balap one make race (OMR) maupun nasional.

Soal harga Bima mengaku membelinya enggak sampai Rp 4 jutaan.

"Terakhir saya belinya harganya berkisar Rp 3 jutaan, mungkin saat ini enggak jauh dari segitu," pungkasnya.

(Baca Juga : Dirakit di Cikarang, Segini Tingkat Kandungan Lokal Wuling Almaz)

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Musim Hujan, Ini Cara Yang Benar Pakai Rem Motor Saat Jalan Basah dan Licin

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa