Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Terdeteksi Error Pada Sensor Mobil Saat Scanning, Apa Penyebabnya?

Radityo Herdianto - Kamis, 24 Januari 2019 | 08:00 WIB
Alat Scanner Mobil di Bengkel Worner Matic
Radityo Herdianto
Alat Scanner Mobil di Bengkel Worner Matic

"Yang ada komponen power window menjadi lebih berat kinerjanya dan bisa saja modul elektrikal power window menjadi error dan malfungsi," jelas Hermas.

Melakukan modifikasi yang jauh dari spesifikasi standar juga bisa membuat sensor atau elektrikal mobil mengalami malfungsi.

 

Diagnostic tools
newspress.co.uk

(Baca Juga : Tiga Sensor Penting dalam Kontrol Stabilitas Mobil, Apa Saja?)

"Contoh pasang pelek dan ban yang besar tanpa melakukan kalibrasi ulang sensor rem ABS, pasti saat di scan kedepannya sensor ABS akan bermasalah," ungkap Hermas.

Alasannya, spesifikasi ukuran dan berat dari pelek dan ban yang besar akan memengaruhi kinerja dari sensor rem untuk membaca gesekan ban ketika terjadi pengereman mendadak.

Perbedaan spesifikasi tersebut yang membuat sensor ABS lama kelamaan akan error.

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa