“Supaya kopling lebih ringan. Lanjut pasang slider dan proteksi bodi dari R&G,” tambah Ivan panggilannya.
Puas dengan modifikasi pertamanya, Ivan memutuskan untuk melanjutkan projek modifikasinya dengan meng-upgrade sektor pengereman.
(Baca Juga : Mantap Nih Honda CBR250RR Jadi Cafe Racer Lengkap Pakai Fairing)
Kaliper depan Brembo 4 piston dipompa master rem Brembo RCS19. Sedangkan belakangnya pakai kaliper Brembo 2 piston.
Untuk menunjang kenyamanan, sok belakang diganti Ohlins tipe STX yang tabungnya langsung menempel pada sok.
“Seat juga saya ganti pakai Luimoto dan Gold Gel biar lebih empuk. Kemudian pasang part-part karbon dari Kabon Carbon,” tunjuknya.
Agar tetap keren dan safety, spion tetap terpasang namun menggunakan produk Rizoma,
(Baca Juga : Honda CBR250RR Tambah Sangar Berevolusi Jadi Neo Scrambler)
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Tabloid OTOMOTIF |
KOMENTAR