Pada empat seri tersisa setelah comeback, dia berhasil meraih sekali runner-up dan dua kali menang serta satu seri terakhir tidak bisa diselesaikannya.
(Baca Juga : RGV500 Gamma, Motor Suzuki Terakhir yang Jadi Juara MotoGP)
Casey Stoner mengakhiri musim MotoGP 2009 di posisi ke-4 klasemen.
Tapi jika dilihat perolehannya sebelum sakit dan setelah dia comeback, kelihatan kan omongan Casey Stoner tentang Desmosedici GP9 benar.
Bukan tidak mungkin, jika seluruh balapan dilalui tanpa absen, dialah juara MotoGP 2009, bukan Valentino Rossi.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Motorsport-total.com |
KOMENTAR