Cara kerja truk ini, diungkapkannya, cukup canggih, karena sistem yang diaplikasi pada truk berwarna putih ini serupa dengan vacuum cleaner.
Secara umum, proses pembersihan truk ini cukup hanya dengan menekan beberapa tombol yang terletak di kabin truk.
Otomatis sampah yang berada di sekelilingnya akan tersedot masuk ke dalam tabung truk ini.
“Sementara ini, kami masih melakukan uji coba di beberapa tempat yang cocok untuk dilalui truk ini. Rencananya sih nanti kami operasikan setiap hari, dan jam tertentu antara pagi atau malam,” tutup Ipong.
(Baca Juga : Naik Mobil vs Kereta dari Surabaya ke Solo, Lebih Cepat Mana?)
Artikel ini telah tayang di surya.co.id dengan judul "Pemkot Surabaya Miliki Truk Pembersih Jalan Sistem Komputer, Beroperasi setelah Operatornya Dilatih"
Editor | : | Anton Hari Wirawan |
Sumber | : | Surya.co.id |
KOMENTAR