Namun sepanjang 2018, McLaren belum mampu menunjukkan peningkatan signifikan akibat buruknya aerodinamika sasis mobil MCL33.
McLaren menjadi tim keempat yang mengumumkan tanggal peluncuran mobil F1 2019.
(Baca Juga : Pindah ke Renault, Target Daniel Ricciardo di F1 2019 Malah Turun)
Renault bakal melakukan peluncuran mobil mereka pada tanggal 12 Februari.
Racing Point bakal memamerkan identitas anyar satu hari setelah peluncuran Renault.
Sementara Ferrari akan membuka tirai penutup mobil mereka pada 15 Februari.
Some cars are red,
Others are blue.
On Valentine’s Day,
We’ll reveal ours to you.14.02.2019#MCL34 ???? pic.twitter.com/BUMwF8iHfT
— McLaren (@McLarenF1) 3 Januari 2019
Editor | : | Hendra |
Sumber | : | twitter/@McLarenF1 |
KOMENTAR