Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Larangan Bonceng Motor Enggak Boleh Ngangkang, Begini Tanggapan Pakar Safety Riding

Dio Dananjaya - Selasa, 4 Desember 2018 | 14:19 WIB
Ilustrasi wanita bonceng motor
Enggar/GridOto.com
Ilustrasi wanita bonceng motor

Sony Susmana, Training Director SDCI
Dio/GridOto.com
Sony Susmana, Training Director SDCI

“Pengendara motor yang pemboncengnya duduk dengan benar aja keseimbangannya sudah susah, karena bobot motor pasti sudah enggak balans di tengah. Apalagi ditambah dengan pembonceng yang duduknya menyamping,” jelasnya.

Posisi tidak seimbang ini makin terasa saat motor bermanuver dan melakukan pengereman.

“Kalau potensi kecelakaannya pasti lebih tinggi, pengemudi akan lebih susah menyeimbangkan motor akibatnya bisa terjatuh,” imbuh Sony.

“Nah, harusnya ada indikator setelah aturan ini dibuat, tingkat kecelakaannya gimana nih menurun atau makin meningkat? Saya sih belum pernah tahu,” tutupnya.

Editor : Fendi

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa