Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

10 Fakta Test Ride Peugeot Speedfight 125 2018, Skutik Eropa Banget!

Dimas Pradopo - Minggu, 9 Desember 2018 | 16:00 WIB
Speedfight 125 model terbaru dari Peugeot Motorcycle
Rianto Prasetyo / GridOto.com
Speedfight 125 model terbaru dari Peugeot Motorcycle

Riding position Peugeot Speedfight 125 2018
Rianto Prasetyo / GridOto.com
Riding position Peugeot Speedfight 125 2018

6. Riding position masih ramah buat rider Asia

Buat yang pernah mengendarai skutik merek Eropa seperti Vespa, pasti berpikir Speedfight 125 juga punya tinggi jok yang kurang ramah buat rider Asia.

Yup, tinggi jok Speedfight cukup mengintimidasi, mencapai 780 mm, bandingkan dengan Honda Vario 125 yang tinggi joknya 769 mm.

Namun buat rider dengan tinggi 170 cm, kaki masih bisa menapak, karena bagian depan joknya dibuat tirus, agar paha tidak mengangkang.

Setangnya juga posisinya tinggi, membuat posisi tangan sigap untuk bermanuver, terutama untuk menikung.

Bagian deknya tidak begitu luas sebenarnya, karena di tengahnya ada tangki bensin dengan kapasitas 7,2 liter.

Namun untuk ukuran sepatu 42, pijakan kakinya masih luas, dan karena tidak ada kompartemen di depan, dengkul tidak akan mentok!

Peugeot Speedfight 125 stabil diajak menikung
Rianto Prasetyo / GridOto.com
Peugeot Speedfight 125 stabil diajak menikung

7. Handling stabil, tapi butuh pembiasaan

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa