Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Ini 4 Fitur Kekinian di Head Unit Toyota C-HR

Radityo Herdianto - Rabu, 28 November 2018 | 18:00 WIB
Desain dasbor C-HR lebih driver oriented
RR Aveline
Desain dasbor C-HR lebih driver oriented

(BACA JUGA: Cara Nonton Film di Head Unit Toyota C-HR via USB)

3. Voice Command

Fitur Voice Command di head unit bekerja menggunakan ucapan suara untuk mengaktifkan menu di head unit.

Fungsinya untuk menjaga konsentrasi berkendara tanpa harus menyentuh dan melihat head unit fungsi dari menu head unit bisa diaktifkan dengan suara.

(BACA JUGA: Cara Pakai Fitur Voice Command di Toyota C-HR)

4. Bluetooth Telephony

Toyota C-HR memiliki fitur Bluetooth Telephony dan sudah dilengkapi dengan tombol angkat dan tutup telepon di steering switch button.

Anda tidak perlu mengoperasikan smartphone saat sedang mengemudi, head unit Toyota C-HR bisa digunakan untuk melakukan panggilan telepon.

(BACA JUGA: Menggunakan Bluetooth Telephony di Toyota C-HR)

Editor : Dwi Wahyu R.

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa