Mana yang jadi kompensasi dari mepetnya dana yang hanya Rp 25 juta?
“Sokbreker depan tetap standar, tapi tetap dimodifikasi jadi dobel cakram pakai pelek variasi,” lanjutnya.
Jadi Rudy dan anak buahnya bikin dudukan kaliper di bottom sok kiri, baru kemudian selang rem dicabang.
Terakhir seluruh bodi dicat hitam doff, dipadu motif merah-putih-hijau bendera Italia lengkap dengan logo Aprilia dan RSV4, dipadu pula dengan aksen oranye di pelek dan fairing.
(BACA JUGA: Udah Mirip Badak, Pria Satu Ini Bikin Engine Guard Paling Nyeleh di Bajaj Pulsar)
Deltabox sengaja silver biar mencolok. Kendati dana terbatas, hasilnya keren nih!
Data Modifikasi :
Bodi: Replika Aprilia RSV4
Cakram depan: Original Pulsar 220
Kaliper depan kiri: Suzuki Thunder 125
Pelek depan: variasi Scorpio 3.00x17
Pelek belakang: Honda RVF 400 lebar 4.50x17
Ban depan: Dunlop 120/70–17
Ban belakang: Dunlop 180/55–17
Monoshock: Kawasaki Ninja 150R
Pro-arm: Honda RVF400
Master rem belakang: Original Pulsar 220
Sepatbor depan: Replika Kawasaki Ninja ZX-6R
Rear Hugger: replika Ducati Panigale
Frame slider: Variasi
Knalpot: replika Kawasaki ZX-10R +
Footstep depan : Variasi
Footstep belakang : Variasi
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Otomotifnet |
KOMENTAR