Perintilan lainnya diserahkan ke Scooter House Djakarta (SHD) yang berada di Jl. Kemang Selatan VIII No. 51, Bangka, Mampang Prapatan, Jakarta Selatan.
(BACA JUGA: Vespa All Sport, Ini Lho Bengkel Spesialis Vespa Kencang di Magelang)
Seperti kedua suspensi yang mengandalkan Bitubo dengan kelir merah dan hitam, untuk depan spesial dengan tabung tambahan untuk memaksimalkan handling Vespa lansiran 2014 ini.
Sisi pengereman juga dirombak menggunakan kaliper Brembo 4 piston yang terpasang pada braket Zelioni.
Membuat tampilannya sangat padat, sayang cakramnya masih standar.
“Perintilan aksesori diserahin ke SHD, habisnya Rp 22 jutaan,” urainya.
(BACA JUGA: Vespa S Pede Bergaya Racing Harian, Ini Formula Kebutnya)
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
Sumber | : | Otomotifnet |
KOMENTAR