Selain itu, perlengkapan off-road lainnnya seperti winch juga terpasang di bull bar sebagai gantu bumper depan. Plus bumper guard di bumper belakang.
Tak lupa kaki-kaki juga ikut diupgrade dengan ban AT dan suspensi yang lebih berjenjang tinggi.
2. Jeep Wrangler JL Dengan Kaki-kaki Tinggi
Inspirasi modifikasi Jeep Wrangler JL yang kedua ini terlihat berkonsentrasi pada bagian kaki-kaki.
Jeep Wrangler JL Soft Top ini, sekarang punya kaki-kaki yang membuatnya terlihat lebih jangkung.
Mulai dari gardan ganti pakai Yukon dan ada juga lift kit lansiran Rock Krawler.
Penggunaan lift kit aftermaret ini bertujuan untuk membuat agar ground clearance mobil semakin tinggi. Dan menariknya tanpa perlu ubahan di sektor lain.
Lift kit pun berbeda-beda ketinggiannya, tergantung kebutuhan. Biasanya mulai dari 2,5 inci, 3,5 inci hingga 4,5 inci.
(BACA JUGA: Jeep Wrangler 6 Roda Dibanderol Rp 3,9 Miliar, Lihat Isi Kabinya!)
Editor | : | Ivan Casagrande Momot |
KOMENTAR