Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Sejumlah Fakta Ducati Scrambler 1100 Model Year 2018, Flagship Model!

Dimas Pradopo - Selasa, 6 November 2018 | 13:00 WIB
Ducati Scrambler 1100 usung banyak teknolog canggih
Harry/Gridoto.com
Ducati Scrambler 1100 usung banyak teknolog canggih

Sebagai flagship model keluarga Scrambler, motor ini dilengkapi beragam teknologi canggih. Seperti mode berkendara yang punya 3 pilihan, yakni Active, Touring dan City.

Begitu juga dengan adanya Ducati Traction Control, yang bisa diatur hingga 5 setelan serta Cornering ABS.

Lalu teknologi Ride by Wire dan tambahan IMU (Inertial Measurement Unit) layaknya motor kelas premium.

(Baca juga: Ducati Yakin kompetitif di Pasar Motor Nasional)

Performa

Mesin 2 silinder L-twin Desmodromic 1.079 cc diandalkan jadi tenaga penggerak.

Mesin ini diklaim mampu menghasilkan tenaga sebesar 86 hp pada 7.500 rpm dengan torsi maksimum 88 Nm diputaran 4.750 rpm.

Mesin ini masih mengusung pendingin udara, dengan adanya sirip-sirip pada blok mesin.

Tapi sudah dibantu juga dengan oil cooler untuk menjaga suhu mesin tetap optimal.

Mesin Ducati Scrambler 1100 punya spek gahar
Harry/Gridoto.com
Mesin Ducati Scrambler 1100 punya spek gahar

Editor : Dimas Pradopo

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

BAIC BJ40 Plus Tenteng Aksesori Penakluk Alam, SPK di GJAW 2024 Bonus Upgrade Audio Gratis

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa