Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

formula 1

FIA Ajak Tim-tim F1 Bahas Pelek Baru Mercedes Jelang F1 Meksiko

Nur Pramudito - Kamis, 25 Oktober 2018 | 10:05 WIB
Mercedes diprotes karena pakai desain plek baru
thejudge13.com
Mercedes diprotes karena pakai desain plek baru

Tapi hal ini penting mengingat peraturan aerodinamika baru diperkenalkan saat F1 2019.

"Banyak orang membicarakan masalah desain pelek baru, tapi itu bukan hal yang baru, tapi banyak pihak cenderung lebay," kata Nick Chester dilansir GriOto.com dari PlanetF1.

(BACA JUGA: Perasaan Esteban Ocon Usai Didiskualifikasi di F1 Amerika)

"Saya rasa bakal ada beberapa penjelasan yang menarik tahun depan," ujar Nick Chester.

"Ini penting untuk regulasi baru 2019, Anda berjuang untuk sayap depan karena aerodinamika," jelas Nick Chester.

"Jika Anda bisa melakukanya dengan pelek baru, itu jadi lebih penting," pungkas Nick Chester.

Editor : Fendi
Sumber : planetf1.com

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

Chery J6 Edisi Batik Cuma Ada Satu di Indonesia, Enggak Semua Orang Bisa Punya

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa