Baca berita tanpa iklan. Gabung Gridoto.com+

Yamaha R25 Bergaya Cafe Racer Dengan Bumbu Flat Tracker

Fedrick Wahyu - Senin, 15 Oktober 2018 | 14:10 WIB
Yamaha R25 bergaya cafe racer dengan bumbu flat tracker
Instagram / @alddree
Yamaha R25 bergaya cafe racer dengan bumbu flat tracker

Agar tetap terkesan gahar, motor yang kini terlihat lebih kurus diberi knalpot Akrapovic yang suaranya dijamin merdu.

Secara keseluruhan motor bernama Calypso ini tampak kekar meski tanpa fairingnya
Instagram / @alddree
Secara keseluruhan motor bernama Calypso ini tampak kekar meski tanpa fairingnya

Kalau disimpulkan, Yamaha R25 ini terlihat sangat kekar meski tanpa fairing.

Namun sayang, bodi sampingnya dibiarkan terbuka sehingga terkesan kurang padat.

Yah, namanya juga modifikasi, semua sesuai selera si empunya motor kan?

 

Yamaha YZF-R25 2015, Cafe Racer Berbaju Flat Tracker! - Bosan mengendarai motor berfairing di sirkuit, membuat Aldre Cakrawijaya melucuti "baju" Yamaha YZF-R25 dan memodifikasinya. - "Kalau pakai motor sport berfairing sudah biasa, makanya diboyong ke Dream Garage (DG) untuk di-custom, tapi harus terap bisa diajak kesentul tiap weekend," Ungkap pria yang sering nongkrong di Soul Wash, Cinere, Depok, Jawa Barat ini. - Simak ulasan modifikasinya di Tabloid OTOMOTIF edisi 11/XXVIII ya! - ???? : @fajrinchairul ???? : @fajrinchairul ???? : @bdjat_13 - #yamaha #yamaharseries #yamahar25 #modifikasi #otomodif #otomotifweekly

Sebuah kiriman dibagikan oleh Tabloid OTOMOTIF (@otomotifweekly) pada

 

Editor : Ivan Casagrande Momot
Sumber : Instagram / @otomotifweekly

Sobat bisa berlangganan Tabloid OTOMOTIF lewat www.gridstore.id.

Atau versi elektronik (e-Magz) yang dapat diakses secara online di : ebooks.gramedia.com, myedisi.com atau majalah.id



REKOMENDASI HARI INI

YANG LAINNYA

KOMENTAR

Berkomentarlah secara bijaksana dan bertanggung jawab. Komentar sepenuhnya menjadi tanggung jawab komentator seperti diatur dalam UU ITE
Laporkan Komentar
Terima kasih. Kami sudah menerima laporan Anda. Kami akan menghapus komentar yang bertentangan dengan Panduan Komunitas dan UU ITE.

YANG LAINNYA

loading
SELANJUTNYA INDEX BERITA
Close Ads X
yt-1 in left right search line play fb gp tw wa