Namun lagi-lagi, Gerry tidak kuasa mendapat gempuran dari pembalap di belakangnya, membuatnya tercecer di posisi 18.
Balapan Red Bull Rookies Cup ini memang sangat ketat, baik di kelompok depan dan tengah.
(BACA JUGA: Balapan di MotoGP Aragon, Maveric Vinales Pakai Livery Helm Khusus)
Sejumlah pembalap tercatat berganti pososi pertama, begitu juga di grup belakangnya.
Dua lap menjelang balapan berakhir, Gerry kembali berada di posisi 15 untuk mendapatkan 1 point.
Ketika melewati bendera finish, nama Gerry Salim tercatat di urutan 17.
Balapan yang menegangkan ini dimenangkan Deniz Oncu.
Masih ada kesempatan buat Gerry di race 2, Minggu malam ini.
Sobat GridOto.com bisa menyaksikannya live streaming di website http://rookiescup.redbull.com.
Editor | : | Fendi |
Sumber | : | Redbull.com |
KOMENTAR